Saturday, February 16, 2019

Bahasa Arab kalimat pasif

Fi'il majhul adalah kata kerja pasif.
Rumusnya
Dhommahkan huruf pertama, dan kasrahkn satu huruf sebelum huruf terakhir. (Fi'il madhi)
Fiilmudhari 👉🏻 dhommahkan huruf pertama, dan fathahkan satu huruf sebelum huruf terakhir
Kalo fi'il ma'lum adalah kata kerja yg dasar nya / aktif

Dia mengikuti wazn :

فَعْلَلَ - يُفَعْلِلُ 👈دَحْرَجَ - يُدَحْرِجُ

Afwan bantu jawab

No comments:

Post a Comment